Cara Mengatasi Laptop Lemot dan Penyebabnya
Sabtu, 04 November 2023 - 21:22:00 WIB
• Buka aplikasi Pengaturan, lalu pilih Penyimpanan.
• Nantinya akan muncul berbagai jenis file yang dapat dihapus.
• Pilih file yang ingin dihapus, lalu klik Hapus file.
Demikianlah cara mengatasi laptop lemot dan penyebabnya. Semoga membantu.
Editor: Komaruddin Bagja