Cara Menggunakan Bonus Dadakan Lazada
2. Bonus dadakan dapat digunakan antar Kategori dan antar Toko yang memiliki logo Bonus Dadakan
3. Diskon dapat langsung digunakan pada saat Checkout
4. Bonus Dadakan dapat digunakan dengan voucher lain yang ada di Lazada.
Setelah mengetahui hal-hal di atas, sekarang beralih ke cara penggunaannya. Seperti dikatakan di atas, Anda bisa menggunakan bonus dadakan Lazada dengan sangat mudah seperti di bawah ini:
1. Pengambilan
Pengguna bisa mengambil Bonus Dadakan selama teasing dan campaign setiap hari
2. Pengumpulan
Cek akumulasi dari bonus yang telah diambil di halaman Bonus Dadakan
3. Add to Chart
Cek produk Bonus Dadakan di halaman Produk, cart, search, JFY, atau saat checkout
4. Checkout
Bonus dadakan akan teraplikasi otomatis dan bisa digunakan bersamaan dengan voucher lainnya.
Editor: Dini Listiyani