Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Ruben Onsu Mendadak Bahas Kematian, Ada Apa?
Advertisement . Scroll to see content

3 Cara Menghapus Akun Instagram Permanen

Rabu, 26 Agustus 2020 - 16:10:00 WIB
3 Cara Menghapus Akun Instagram Permanen
Aplikasi Instagram (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

3. Klik atau ketuk Hapus akun saya secara permanen.

Jika ingin menghapus akun yang berbeda:
1. Klik atau ketuk nama pengguna di kanan atas halaman Hapus Akun Anda.
2. Klik atau ketuk di samping Edit Profil, lalu pilih Logout.
3. Login kembali sebagai akun yang ingin Anda hapus dan ikuti petunjuk di atas.

30 hari sejak permintaan penghapusan, akun dan semua informasi Anda akan dihapus secara permanen. Anda tidak akan bisa mendapatkan kembali informasi tersebut.

Dibutuhkan waktu hingga 90 hari sejak dimulainya proses penghapusan untuk menghapus semua postingan Anda. Selagi menghapus informasi ini, orang lain yang menggunakan Instagram tidak bisa mengakses informasi tersebut.

Setelah 90 hari, salinan informasi Anda mungkin tersimpan di penyimpanan cadangan yang kami gunakan untuk memulihkan jika terjadi bencana, kerusakan perangkat lunak, atau kehilangan data lainnya.

Editor: Dini Listiyani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut