Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kekayaan Elon Musk Anjlok setelah Tesla Menyetujui Paket Gaji Rp16.000 Triliun
Advertisement . Scroll to see content

Fakta Duel Elon Musk vs Mark Zuckerberg, Begini Awal Mula Tercetus Ide Pertarungan

Selasa, 08 Agustus 2023 - 15:08:00 WIB
Fakta Duel Elon Musk vs Mark Zuckerberg, Begini Awal Mula Tercetus Ide Pertarungan
Fakta Duel Elon Musk vs Mark Zuckerberg (Foto: Mario Nawfa/Unsplash)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Duel Elon Musk vs Mark Zuckerberg dinantikan sejumlah orang. Pertarungan antara bos teknologi ini belum terjadi hingga saat ini, begini fakta duel Zuck vs Musk. 

Elon Musk dan Mark Zuckerberg selangkah lebih dekat untuk bertarung. Sesuatu dianggap sebagai lelucon internet, kemungkinan akan menjadi nyata karena Musk baru saja mengumumkan pertarungan akan disiarkan di X, yang sebelumnya bernama Twittter. 

Menurut Musk semua hasil duelnya dengan Zuckerberg akan disumbangkan untuk para veteran. Lantas bagaimana kedua bos teknologi itu bisa sampai dipertarungan ini? Berikut faktanya.

Fakta Duel Elon Musk vs Mark Zuckerberg

Awal Mula

Gagasan pertarungan Musk dan Zuckerberg bermula pada Juni 2023. Pada saat itu, Meta berencana meluncurkan saingan Twitter atau X yang disebut Threads. 

Musk mengolok-olok pengumuman itu. Dia mengatakan Bumi tidak sabar untuk secara eksklusif berada di bawah jempol Zuck tanpa pilihan lain.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut