Microsoft Matikan Internet Explorer Tahun Depan
Kamis, 20 Mei 2021 - 13:05:00 WIB
Internet Explorer 11 tidak lagi didukung untuk layanan online Microsoft seperti Office 365, OneDrive, Outlook, dan lainnya pada 17 Agustus. Microsoft juga telah mencoba menghentikan orang menggunakan Internet Explorer sejak lima tahun lalu.
Editor: Dini Listiyani