Momen Indah Hilang di Archive Instagram, Begini Cara Memindahkan ke Google Drive
Kamis, 26 September 2024 - 10:07:00 WIB
Berikut cara memindahkan ke Google Drive:
1. Buka akun Instagram
2. Klik menu "Profil"
3. Klik "Edit Profil"
4. Gulit ke bawah, lalu klik "Pengaturan Informasi Pribadi"
5. Pilih "Your Information and Permissions"
6. Klik "Dwonload Your Information"
7. Unduh semua data yang terhubung dengan akun Instagram, selanjutnya pilih "Download to Device"
8. Pilih "Destination" pilih ke Google Drive
9. Pilih akun email
10. Klik "Start Transfer" untuk memulai proses pengunduhan arsip story. Tunggu sampai semua data berhasil dipindahkan ke Google Drive.
Editor: Dani M Dahwilani