Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Trump-Xi Jinping Sepakati Penjualan TikTok
Advertisement . Scroll to see content

TikTok di Amerika Serikat Dikontrol Penuh Donald Trump, Ini Faktanya!

Minggu, 21 September 2025 - 08:56:00 WIB
TikTok di Amerika Serikat Dikontrol Penuh Donald Trump, Ini Faktanya!
Ilustrasi Donald Trump membuka TikTok. (Foto: Ilustrasi AI)
Advertisement . Scroll to see content

"Data dan privasi akan dikelola oleh salah satu perusahaan teknologi terbesar Amerika, Oracle, dan algoritmanya juga akan dikendalikan oleh Amerika. Jadi, semua detail itu sudah disepakati. Sekarang kami tinggal menandatangani kesepakatan ini," kata Levitt seperti dikutip dari BBC, Minggu (21/9/2025).

Kementerian Perdagangan Tiongkok mengeluarkan pernyataan mengenai prospek kesepakatan tersebut. Tapi, mereka tidak memberikan penjelasan mengenai kesepakatan yang telah diklaim pihak AS.

"Posisi Tiongkok terkait TikTok jelas, yaitu Pemerintah China menghormati keinginan perusahaan tersebut, dan menyambut baik pelaksanaan negosiasi komersial sesuai dengan aturan pasar untuk mencapai solusi yang sesuai dengan hukum dan peraturan Tiongkok, serta mencapai keseimbangan kepentingan," bunyi pernyataan tersebut.

Editor: Muhammad Sukardi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut