5 Mesin Raksasa yang Mempermudah Kerja Manusia, Ada yang Disimpan di Terowongan Perancis - Swiss
Dibuat di tahun 1996, Big Muskie disebut-sebut sebagai ‘King of Draglines’. Saking megahnya, Big Muskie juga memiliki julukan lain, yakni ‘salah satu dari tujuh keajaiban teknik di dunia’.
Awalnya, mesin ini dibuat lantaran Central Ohio Call Company membutuhkan peralatan baru unntuk mengimbangi peningkatan pertambanganbatu bara.
Mesin tersebut diharapkan dapat memasukkan beragam alat berukuran kecil dalam satu alat. Dengan begitu, Big Muskie dianggap sebagai mesin yang mampu menjawab permasalahan tersebut.
Dibutuhkan tenaga listrik yang sangat besar dalam pengoperasiannya, Big Muskie mampu memindahkan jutaan material dalam setiap jamnya.
Sejak dibuat hingga sekarang, mesin ini disebut-sebut telah memindahkan lebih dari 600 juta kubik material.
Itulah 5 mesin raksasa yang mempermudah kerja manusia. Beberapa dari mesin tersebut pernah berhenti beroperasi karena terbatasnya pasokan listrik yang tersedia sebagai penggerak.
Editor: Komaruddin Bagja