Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Elon Musk Yakin Meninggal Lebih Dulu Sebelum Koloni Mars Terbentuk, Ini Alasannya
Advertisement . Scroll to see content

Potensi Bercocok Tanam di Mars Kian Nyata

Rabu, 28 Oktober 2020 - 09:20:00 WIB
Potensi Bercocok Tanam di Mars Kian Nyata
Ilmuwan stimulasikan tanah di Mars (Foto: Universitas Gerogia)
Advertisement . Scroll to see content

“Ada banyak cara untuk melihatnya, tapi satu pilihan mungkin menggunakan apa yang sudah ada di sana sebagai media pot, dan mencari tahu apakah itu cara yang layak untuk melakukannya atau jika Anda harus membawa semua bahan tanaman. Pertanyaan apakah kita dapat menggunakan tanah Mars untuk menyediakan makanan itu akan sangat menentukan kelayakan misi berawak,” kata Fackrell.

Mars dingin dan suram. Planet Merah ini tampaknya tidak dapat menopang kehidupan tanpa bantuan manusia. Permukaan Mars memang mengandung nitrogen, kalium, fosfor, dan bahan lain yang dibutuhkan untuk pertumbuhan dan nutrisi tanaman.

Layaknya penemuan air di sisi Bulan yang diterangi Matahari minggu ini, bagian penting di sini bukanlah keberadaannya. Tapi apakah itu ada dalam jumlah yang dapat kita gunakan.

Editor: Dini Listiyani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut