Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Progres Pembangunan Masjid Raya IKN Tembus 98,4 Persen, Gibran: Siap Digunakan Idulfitri 2026
Advertisement . Scroll to see content

Sambut Ramadan dan Lebaran, Indosat Ooredoo Optimalisasi Jaringan

Kamis, 23 April 2020 - 15:31:00 WIB
Sambut Ramadan dan Lebaran, Indosat Ooredoo Optimalisasi Jaringan
Indosat Ooredoo optimalisasi jaringan (Foto: Indosat Ooredoo)
Advertisement . Scroll to see content

Secara umum, Indosat Ooredoo telah melakukan peningkatan kapasitas untuk layanan data sekitar 60 persen untuk mengantisipasi kebutuhan telekomunikasi yang diprediksi meningkat 20 persen dibanding hari normal, terutama di situasi seperti sekarang ini.

“Indosat Ooredoo berkomitmen untuk mendukung pemerintah dan masyarakat Indonesia di tengah situasi sulit pandemi Covid-19 ini dengan menyediakan layanan terbaik bagi pelanggan. Melihat situasi terkini, di mana kebutuhan telekomunikasi pelangggan meningkat saat pergerakan terbatas, kami berupaya memastikan jaringan tetap optimal baik di perkotaan maupun & CEO Indosat Ooredoo Vikram Sinha dalam keterangan kepada iNews.id, Kamis (23/4/2020).

Indosat Ooredoo telah mengoptimalkan datanya untuk kebutuhan internet pelanggan pada masa beraktivitas dari rumah dan silaturahmi saat Ramadan dan Lebara di area pemukiman Jabodetabek, tujuan mudik di Jawa seperti Bandung, Garut, Tasikmalaya, Cirebon, Tegal, Purwokerto, Semarang, Yogyakarta, Solo, Malang, Surabaya, Jember, hingga dengan Banyuwangi.

Selain itu, optimalisasi juga dilakukan di luar Jawa seperti Lampung, Pekanbaru, Medan, Pontianak, Samarinda, Banjarmasin, dan Makassar. Pemantauan kualitas jaringan dan layanan di seluruh Indonesia juga terus dilakuakn melalui Indosat Ooredoo Network Operation Center (INOC) dan Indosat Ooredoo Service Operation Center (ISOC) yang memantau lebih dari 400 titik.

 

 

 

Editor: Dini Listiyani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut