Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Canda Prabowo ke Andra Soni: yang Benar Ya Jadi Gubernur
Advertisement . Scroll to see content

7 Tempat Staycation di Pantai Carita dengan Penginapan Unik dan Nyaman untuk Liburanmu

Kamis, 29 Mei 2025 - 07:22:00 WIB
7 Tempat Staycation di Pantai Carita dengan Penginapan Unik dan Nyaman untuk Liburanmu
7 Tempat Staycation di Pantai Carita, Coconut Island Carita (Foto: Coconut Island Carita)
Advertisement . Scroll to see content

6. Kharisma Labuan Beach & Resort

Kharisma Labuan Beach & Resort menawarkan fasilitas kolam renang, taman, dan layanan pijat yang membuat pengalaman staycation Anda semakin menyenangkan. 

Resort ini sangat ideal untuk tamu yang menginginkan relaksasi maksimal dengan akses mudah ke berbagai destinasi wisata di sekitar Pantai Carita.

Alamat: Jalan Raya Carita, Labuan, Pandeglang, Banten
Estimasi Harga: Mulai Rp 450.000 per malam

7. Villa Pantai Carita

Villa Pantai Carita adalah penginapan yang menawarkan pemandangan langsung ke pantai dengan fasilitas lengkap seperti AC, restoran, dan shower. Tempat ini sangat cocok untuk staycation keluarga atau pasangan yang mencari ketenangan di tepi pantai dengan suasana yang nyaman dan privat.

Alamat: Jalan Raya Carita Nomor 07, Sukarame, Labuan, Pandeglang, Banten
Estimasi Harga: Rp 422.000 per malam


Itulah 7 tempat staycation di Pantai Carita yang nyaman dan terjangkau dengan akses mudah. Dengan berbagai fasilitas dan suasana yang ditawarkan, Anda dapat menikmati liburan yang menyenangkan dan penuh kenangan di Pantai Carita. Jangan lupa untuk memesan tempat menginap lebih awal agar mendapatkan harga terbaik dan kamar sesuai kebutuhan. Selamat menikmati staycation di Pantai Carita!

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut