7 Tradisi Kecantikan Mengerikan di Dunia, Telinga hingga Leher Dibuat Memanjang
6. Bertubuh gemuk, Mauritania
Para laki-laki suku Maurithania akan tertarik pada para wanita yang memiliki lipatan lemak di tubuh. Tradisi ini sudah ada sejak zaman dahulu. Banyak keluarga yang mengirim anak-anak perempuannya untuk tinggal di tempat yang selalu di suplai makanan berlemak agar semakin gemuk. Akan tetapi, sekarang ini para wanita di suku Maurthania sering terserang penyakit yang menyerang perut mereka karena tradisi ini.
7. Menyetrika Payudara
Ada satu tradisi yang dilakukan oleh perempuan di Afrika Barat, yaitu menyetrika payudara atau breast ironing. Hal ini dilakukan oleh para ibu kepada anaknya, sebagai upaya untuk melindungi anak mereka dari perhatian yang tidak diinginkan, pelecehan seksual, bahkan pemerkosaan.
Praktik ini dilakukan dengan menggunakan alat tertentu, untuk memijat, mengetuk, bahkan menekan dada hingga rata. Namun, ritual ini mendapatkan kritik dari berbagai pihak.
Editor: Vien Dimyati