Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah
Advertisement . Scroll to see content

5 Daya Tarik Nusa Penida Bali, Pulau Mungil dengan Keindahan Alam yang Unik

Rabu, 25 Maret 2020 - 15:07:00 WIB
5 Daya Tarik Nusa Penida Bali, Pulau Mungil dengan Keindahan Alam yang Unik
Keindahan alam Nusa Penida (Foto : Instagram@lauraeilada)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Pulau cantik yang berada di Bali ini populer di kalangan wisatawan. Nusa Penida merupakan pulau kecil yang berada di sebelah tenggara pulau Bali, dipisahkan oleh selat Badung.

Berada di Nusa Penida, Anda tidak akan menemukan klub pantai seperti di kawasan Seminyak. Namun, pulau Nusa Penida tetap layak dikunjungi karena menawarkan keunikan alam.

Di Pulau Nusa Penida, Anda akan menemukan banyak pemandangan alam yang unik. Di sini, wisatawan dapat menikmati pantai pasir putih, pemandangan tebing tinggi, hingga keindahan bawah laut.

Masih banyak daya tarik lain di Nusa Penida yang bisa dijelajahi wisatawan. Ingin tahu apa saja daya tarik alam yang unik di Nusa Penida? Berikut ulasan rangkumannya dikutip, Rabu (25/3/2020).

Pasir Pantai Putih

Nusa Penida terkenal memiliki pasir pantai yang putih. Apalagi jika Anda singgah ke Pantai Kelingking. Ada pemandangan luar biasa indah yang tersembunyi di balik terjal dan kokohnya tebing di Nusa Penida. Anda dapat menemukan pantai berpasir putih dengan nuansa alami. Air laut biru, pasir pantai yang putih dan batu karang berwarna hijau, hitam dan putih menjadi perpaduan sempurna.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut