Oktober, Wisata ke Luar Negeri Incar Festival Lampu & Kastil Penyihir
Jumat, 28 September 2018 - 12:27:00 WIB
3. Sculptures by the Sea, Bondi

Dari 18 Oktober - 4 November, Kawasan Pinggiran Timur Sydney berubah menjadi tujuan wisata utama yang Instagramable. Dari Tamarama hingga Bondi, garis pantai diubah menjadi taman patung sepanjang 1.2 mil yang menampilkan lebih dari 100 patung karya seniman Australia dan internasional. Sculptures by the Sea adalah pameran patung di luar ruangan. Pameran ini adalah terbesar di dunia.