Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah
Advertisement . Scroll to see content

Pulau Bacan Surga Tersembunyi di Maluku Utara

Jumat, 17 Januari 2020 - 17:06:00 WIB
Pulau Bacan Surga Tersembunyi di Maluku Utara
Keindahan Pasir Putih Wayaua di Pulau Bacan (Foto : Instagram)
Advertisement . Scroll to see content

Jika ingin mendapatkan wisata Instagramable, Anda bisa mengunjungi objek wisata Dermaga Biru dan Dermaga Merah yang ada di Pantai Sibela.

Dermaga Biru didominasi dengan cat berwarna biru. Dermaga Biru terletak di Kecamatan Bacan Timur. Dermaga Biru merupakan pantai kecil dengan bangunan dermaga, rumah makan dan cottage-cottage.

Dermaga Biru merupakan tempat yang cukup asyik untuk berenang dan snorkeling. Sedangkan Dermaga Merah atau yang biasa disebut sebagai Sibela Beach ini berada sejajar dengan garis pantai Dermaga Biru.

Sesuai dengan namanya, Dermaga Merah juga didominasi dengan cat warna merah. Bagaimana, tertarik menjelajahi surga tersembunyi di Maluku Utara?

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut