Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah
Advertisement . Scroll to see content

Uji Publik Aksilirasi di Labuan Bajo NTT Perkuat Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Jumat, 20 November 2020 - 10:32:00 WIB
Uji Publik Aksilirasi di Labuan Bajo NTT Perkuat Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Aksilarasi perkuat pariwisata dan ekraf Labuan Bajo (Foto: Kemenparekraf)
Advertisement . Scroll to see content

Sementara itu Penanggung Jawab Subsektor Seni Rupa, Heri Pamad, berharap dengan adanya program aksilirasi, produk seni rupa juga bisa menjadi salah satu identitas di destinasi wisata Labuan Bajo.

“Seperti harapan bersama, Labuan Bajo tidak hanya bisa dikenal dengan komodo dan keindahan alamnya saja, tapi juga ikon yang kemudian sangat kuat citranya pada unsur seni rupanya,” ujar Heri.

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut