Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Percepat Proses Verifikasi, Telkom Akses Integrasikan Berbagai Aplikasi Berbasis AI
Advertisement . Scroll to see content

Wisatawan Zaman Now Pakai AI untuk Rencanakan Traveling, Kamu Juga?

Jumat, 17 Oktober 2025 - 13:49:00 WIB
Wisatawan Zaman Now Pakai AI untuk Rencanakan Traveling, Kamu Juga?
Ilustrasi AI dimanfaatkan untuk membuat perencanaan liburan. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

AI dan Keamanan Data Pribadi

Seperti dijelaskan sebelumnya, ada beberapa individu yang terlalu mempercayai AI dan ini berbahaya. Terlebih jika Anda menggunakan chatbot untuk memesan hotel atau bahkan tiket. 

"Padahal, tindakan tersebut memungkinkan pengguna memberikan data pribadi ke chatbot itu," jelas studi ini. 

Tapi, calon wisatawan yang terlalu percaya dengan chatbot AI tidak banyak, sekitar 14 persen. Sementara itu, sebanyak 48 persen calon wisatawan melihat adanya risiko keamanan dalam penggunaan AI. 

"86 persen responden menggunakan AI untuk perencanaan perjalanan mempertimbangkan keamanan data saat menggunakan alat -alat ini," ungkap studi itu. 

Wisatawan asal Indonesia ternyata masuk dalam kategori yang tidak serta merta percaya pada chatbot AI untuk merencanakan perjalanan. Selain Indonesia, ada juga wisatawan Inggris, Spanyol, Malaysia, dan Afrika Selatan. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut