Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 5 Rekomendasi Menu Camilan Buka Puasa, Dijamin Makannya Lahap!
Advertisement . Scroll to see content

3 Resep Camilan Pedas Khas Jawa Barat, Yuk Cobain!

Jumat, 26 Januari 2024 - 21:04:00 WIB
3 Resep Camilan Pedas Khas Jawa Barat, Yuk Cobain!
3 Resep Camilan Pedas Khas Jawa Barat, Yuk Cobain! (Foto: Aladinmall)
Advertisement . Scroll to see content

Cara Membuat:

1. Pertama, rendam dulu kerupuk dengan air selama kira-kira 30 menit. Lalu, potong-potong daun caisim dan bakso sapi sesuai selera.
2. Haluskan bumbu, lalu tumis sampai harum dan tambahkan air kira-kira 1 gelas. Tunggu air sampai mendidih.
3. Masukkan telur yang sudah dikocok.
Selanjutnya masukan kerupuk, bakso dan caisim serta gula dan garam. Masak hingga matang dan sajikan selagi hangat.

2. Bakso

Bakso terkenal dengan berbagai macam olahan. Mulai dari bakso aci, bakso urat, bakso pentol hingga bakso goreng yang lezat dinikmati sebagai camilan. Untuk menikmati dua mangkuk bakso dengan kuah yang pedas dan nikmati, kamu bisa simak resep dan cara membuatnya.

Bahan-Bahan:

20 butir bakso sapi
1 batang daun bawang, cincang kasar
1 sdm bawang merah goreng
1 siung bawang putih, cincang halus
2 sdm saus tomat
4 sdm saus sambal
1 sdt gula
3 buah cabai rawit, haluskan atau iris tipis sesuai selera
Lada bubuk, secukupnya
Garam, secukupnya
Penyedap masakan, secukupnya jika suka
1 sdm minyak goreng untuk menumis
100 ml air

Cara Membuat:

1. Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum. 
2. Masukkan daun bawang, saus tomat, saus sambal, cabai, lada bubuk, gula, garam dan penyedap masakan. Tambahkan air, aduk rata semua bahan. 
3. Masukkan bakso ke dalam bumbu, aduk rata dan masak sekitar 5 menit hingga mendidih.
4. Tambahkan bawang merah goreng ke dalam masakan bakso, aduk rata.
Koreksi rasa, angkat dan sajikan bakso pedas manis selagi masih hangat. 

3. Cireng

Cireng merupakan singkatan dari aci goreng. Makanan khas Jawa Barat ini dibuat dengan cara menggoreng campuran adonan yang berbahan utama tepung kanji atau tapioka. Paling enak dinikmati dengan cara mencocol saus atau sambal.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut