Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok
Advertisement . Scroll to see content

Cara Membuat Manisan Tomat, Camilan Lezat Bisa Tahan 6 Bulan

Rabu, 26 Agustus 2020 - 20:29:00 WIB
Cara Membuat Manisan Tomat, Camilan Lezat Bisa Tahan 6 Bulan
Mencicipi manisan tomat (Foto : Instagram@lisna_lisnawati71)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Manisan tomat menjadi salah satu camilan yang bsa dibuat kapan saja. Karena memiliki banyak manfaat kesehatan, tomat biasa digunakan dalam masakan hingga minuman jus.

Buah yang memiliki warna merah ini mengandung antioksidan alami yang bernama likopen. Zat ini dapat mengurangi efek radikal bebas penyebab kanker.

Andioksidan lain yang berada di dalam tomat adalah polifenol, naringenin, dan chlorogenic acid. Selain itu, tomat rendah kalori dan lemak, namun kaya akan karotenoid, lutein, gula, vitamin A, vitamin C, folat, dan kalium.

Kali ini, Anda bisa membuat manisan tomat yang bisa dijadikan sebagai camilan. Rasanya manis dan memiliki tekstur kenyal. Cocok disajikan untuk keluarga dan anak-anak.

Untuk membuat manisan tomat ini juga tidak terlalu sulit. Anda hanya membutuhkan bahan utama tomat segar, dan beberapa bumbu pendukung.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut