Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Resep Bakso Gepeng ala Chef Martin Praja, Menu Sederhana Hangatkan Tubuh
Advertisement . Scroll to see content

Resep Sotong Goreng, Cemilan Enak Tanggal Tua ala Chef Jerry Andrean

Selasa, 23 Maret 2021 - 10:41:00 WIB
Resep Sotong Goreng, Cemilan Enak Tanggal Tua ala Chef Jerry Andrean
Resep Sotong Goreng, Cemilan Enak Tanggal Tua ala Chef Jerry Andrean (Foto: MNC Media)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Bikin sotong goreng yuk, cuma butuh bahan-bahan mudah! Pemenang Masterchef Indonesia Season 7, Jerry Andrean kali ini membuat camilan yang mudah, enak, dan irit. Selain dimakan sendirian, sotong goreng ini juga bisa dibuat untuk ide jualan lho!

Berikut bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat sotong goreng ala Jerry Andrean:
- 75 gr terigu
- 150 ml air
- 3 buah bawang putih
- 1 butir telur
- 150 gr tapioca / aci
- 25 gr ebi kering

Pertama-tama masukkan terigu dan air kedalam panci, masukkan bawang putih yang sudah dihaluskan, aduk sampai rata. Setelah adonan tercampur semua, nyalakan api lalu aduk sampai mengental. 

Pindahkan adonan ke wadah terpisah, masukan telur, ebi, gula, garam, dan tepung sedikit-sedikit. Campur semua bahan sampai rata hingga adonan bisa dibentuk.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut