Susu Kambing Bisa Bikin Kulit Kenyal dan Cerah, Begini Cara Pakainya!
Kamis, 18 November 2021 - 13:34:00 WIB
Oleskan setelah mandi untuk hasil terbaik. Kulit kering seringkali dapat membuat Anda gatal dan saat itulah susu kambing dapat membantu menyelamatkan kulit. Asam lemak yang ada dalam susu kambing mengandung zat antibakteri dan anti-inflamasi.
Vitamin A & E dalam susu kambing membantu memperbaiki kulit yang rusak. Kulit Anda memang membutuhkan pengelupasan untuk menyingkirkan kulit mati.
Anda hanya perlu mengoleskan susu kambing pada kulit dengan pola melingkar untuk mendapatkan hasil yang baik.
Asam laktat dalam susu kambing yang berperan sebagai asam alfa-hidroksi membantu mengangkat sel-sel kulit mati dan membuat kulit lebih cerah.
Editor: Vien Dimyati