League juga merupakan merek dagang sepatu yang menggabungkan gaya sporty dan modern. Berca Retail Sportindo mengelola League sejak tahun 2003.
Sepatu League bisa dipakai untuk kegiatan olahraga maupun kegiatan sehari-hari yang bergaya casual.
Harganya yang terjangkau dengan kualitas yang tak kalah dengan sepatu sport merek luar negeri membuat League laris di pasaran.