10 Rekomendasi Peluang Usaha Online yang Mudah dan Menguntungkan

Jeanny Aipassa
Ilustrasi peluang usaha kursus musik online. (Foto: Istimewa)


9. Personal Trainer Online

Sama seperti kursus musik, peluang usaha personal trainer online untuk kursus gym pun dapat dilakukan secara online. 

Bagi Anda yang memiliki keterampilan olah raga Yoga, gymnastic, atau cheerleader, cobalah tawarkan les untuk kategori olahraga tersebut melalui media sosial. Dijamin peminatnya cukup banyak, apalagi untuk kelas gymnastic bagi anak-anak dan ibu rumah tangga. 

Peluang bisnis ini sangat menguntungkan karena spesifik sesuai skill. Jika Anda mampu menerima banyak murid untuk les, penghasilan Anda pun dijamin semakin besar. Personal trainer online bisa menghasilkan pendapatan sebesar Rp6 juta sampai Rp10 juta per bulan.

10. Bisnis Tanaman Hias

Di masa pandemi saat ini, tanaman hias begitu banyak peminatnya di kalangan masyarakat. Bahkan untuk harganya sendiri bisa mencapai jutaan untuk satu tanaman saja. 

Peluang usaha ini sangat cocok bagi para pecinta tanaman yang bingung mau membuka bisnis apa, bahkan dengan modal yang minim.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
3 tahun lalu

7 Usaha Rumahan yang Tidak Ada Matinya, Patut Dicoba Pemula dan Semua Kalangan

Bisnis
3 tahun lalu

7 Peluang Usaha Rumahan yang Cocok untuk Pemula, Ada Franchise hingga Sektor Kreatif

Bisnis
3 tahun lalu

9 Peluang Usaha Rumahan di Desa, Ada Budidaya hingga Jasa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal