20 Perusahaan Asal Singapura Sampaikan Minat Investasi ke Badan Otorita IKN

Iqbal Dwi Purnama
Kepala Badan Otorita IKN, Bambang Susantono. (Foto: Dok iNews)

JAKARTA, iNews.id - Sebanyak20 perusahaan asal Singapura menyampaikan minat investasi di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Hal itu, disampaikan melalui LoI (letter of Intent) ke Badan Otorita IKN

Kepala Badan Otorita IKN, Bambang Susanto, mengatakan beberapa perusahaan asal Singapura itu, antara lain Quantum Power, BG&E Group, Aries Investment Management, Ormand Capital, Singtel, JOE Green, SPIC, RE Sustainability, Woodlands Transport, dan Mustafa. 

Selain itu, terdapat pula Sembcorp Energy Indonesia, ST Engineering, Capital World Limited, CICC, Lek San Group, Scanteak, YCH, SBS Transit, King Wan Corp, HMI Group, LHN Group, Avon Group, Bauer, dan WEnergy Global.

Bambang mengtakan, investasi tersebut berkaitan dengan penerapan konsep forestcity dan smartcity. Harapannya menghasilkan pembangunan yang berkelanjutan serta IKN menjadi kota layak huni.

"Otorita IKN terus bermitra dengan kota-kota layak huni di dunia, seperti Singapura. Sejak awal IKN didesain untuk menjadi bukan hanya kota yang hijau dan layak huni, namun juga kota yang dicintai warganya," kata Bambang dalam pernyataan tertulisnya, Kamis (16/3/2023).

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Satgas PKH Ungkap 12 Perusahaan Diduga Penyebab Banjir dan Longsor Sumatra

Bisnis
7 hari lalu

Promo Awal Tahun, MNC Sekuritas Ajak Investor Baru Raih Cashback untuk Transaksi hingga Rp1 Miliar

Nasional
14 hari lalu

21 Perusahaan Didenda Rp2,34 Triliun gegara Langgar Kawasan Hutan 

Nasional
16 hari lalu

Satgas P2SP Kantongi 10 Aduan dari Pelaku Usaha, Hambat Investasi dan Bisnis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal