Ada Transaksi Jumbo Saham Adaro Andalan Senilai Rp32,9 Triliun

Dinar Fitra Maghiszha
Terdapat transaksi jumbo senilai Rp32,9 triliun pada menit-menit awal perdagangan di saham PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (AADI). (Foto: Ilustrasi/Freepik)

Manajemen ADRO juga telah membagikan dividen jumbo bernilai Rp1.358 per saham. Pihak manajemen mengonfirmasi dividen ini digunakan untuk menembus saham AADI melalui mekanisme penawaran umum oleh pemegang saham.

Hingga Senin (9/12/2024) saham AADI naik 19,70 persen menyentuh auto rejection atas (ARA) ke level Rp9.550. Sementara ADRO melesat 2,20 persen ke Rp2.360.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Keuangan
4 hari lalu

OJK Ungkap Kinerja Pasar Modal Moncer, IHSG Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Masa

Nasional
17 hari lalu

Survei IPO: Publik yang Puas dengan Peran Wapres Gibran Cuma 29 Persen

Bisnis
1 bulan lalu

Inalum Tunda Rencana IPO, Tunggu Restu Danantara

Bisnis
1 bulan lalu

11 Perusahaan Antre IPO di BEI, 4 Calon Emiten Beraset Jumbo

Bisnis
3 bulan lalu

8 Perusahaan Antre IPO di BEI, 4 Calon Emiten Beraset Jumbo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal