Bakal Ada Pembatasan Open Sky, Pesawat Asing Tak Bisa Mendarat di Semua Bandara RI

Suparjo Ramalan
Bandara Internasional Juanda.

Mantan Bos Inter Milan itu menilai, kebijakan serupa sudah diterapkan di beberapa negara, terutama China dan Amerika Serikat. 

"Kita mau ke Amerika Serikat juga hanya beberapa bandara yang dibuka untuk penerbangan asing, tidak semua kota. Begitu juga di China seperti itu," tutur dia. 

Kementerian BUMN akan memfokuskan rute penerbangan Garuda Indonesia dan Citilink di pasar domestik. Langkah itu seiring dengan ceruk pasar domestik yang dinilai potensial.

Upaya tersebut pun sudah dibicarakan dengan manajemen PT Garuda Indonesia (Persero) sejak Januari 2019 atau sebelum pandemi merebak di Indonesia. Erick Thohir mencatat, data penerbangan saat ini didominasi oleh penumpang domestik.

“(Kontribusi) lokal turis itu mencapai Rp1.400 triliun, sedangkan turis asing hanya 22 persen atau sekitar Rp300 triliun. Kalau kita berbisnis ya jelas ini marketnya karena Indonesia juga negara kepulauan,” ujar Erick.

Pemegang saham menilai, langkah tersebut merupakan terobosan paling realistis untuk menyelamatkan industri penerbangan pelat merah. Sebab, kedua maskapai tersebut mempekerjakan setidaknya 1.300 pilot dan awak kabin serta 2.300 pegawai.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Soccer
12 jam lalu

John Herdman Diperkenalkan, Erick Thohir Minta Semua Pihak Satu Barisan demi Timnas Indonesia

Soccer
16 jam lalu

John Herdman Beri Pesan Khusus untuk Suporter Timnas Indonesia

Soccer
20 jam lalu

John Herdman: Fisik Saya Mungkin Kecil, Tapi Semangat Besar!

Megapolitan
21 jam lalu

Banjir Rendam Tol Sedyatmo Arah Bandara Soetta, Lalu Lintas Padat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal