Bank Jago Gelar Edukasi Finansial Dukung Generasi Muda Wujudkan Resolusi Keuangan

Cahya Puteri Abdi Rabbi
Bank Jago gelar edukasi finansial dukung generasi muda wujudkan resolusi keuangan di Medan. Foto: Dok Bank Jago

Kumpul Jagoan adalah forum diskusi yang diciptakan oleh Bank Jago untuk edukasi pengelolaan keuangan berkolaborasi dengan berbagai komunitas di Indonesia. Kegiatan ini bertujuan untuk mendengarkan minat dan tantangan yang mereka hadapi dalam mengelola keuangan. 

Tidak hanya dibuat untuk membantu masyarakat belajar meningkatkan kesehatan keuangannya, kegiatan ini membuka kesempatan bagi para peserta berkolaborasi bersama untuk mengembangkan diri agar bersama lebih jago dalam mengatur keuangan.

"Kami melihat Medan dan sekitarnya memiliki penetrasi digital yang tinggi. Maka kami hadir di sini untuk mengenalkan Jago dan membantu jutaan orang di sini untuk selangkah lebih dekat menggapai mimpi mereka,” ucap Yoyo.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Bisnis
5 hari lalu

BRI dan Kemenpora Edukasi Keuangan, Dukung Stabilitas Finansial Atlet Berprestasi SEA Games 2025

Keuangan
8 hari lalu

Tips MotionTrade: 4 Cara Menyusun Resolusi Keuangan di Awal Tahun

Keuangan
2 bulan lalu

MNC Life Gelar Literasi Keuangan untuk Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Manajemen MNC University

Keuangan
3 bulan lalu

MNC Sekuritas-Pinnacle Investment Gelar Edukasi Having Fund 2025 di Universitas MH Thamrin

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal