BBM Impor Pertamina Punya Kandungan Etanol, ESDM Jelaskan Hal Ini

Iqbal Dwi Purnama
Ilsutrasi BBM yang diimpor Pertamina mengandung etanol. (Foto: iNews)

Namun, kata Laode, yang menjadi poin penolakan adalah tidak adanya kesepakatan bahwa base fuel yang dibeli dicampur etanol. Badan usaha SPBU swasta tetap menginginkan base fuel yang belum terkontaminasi apa pun.

"Mereka (badan usaha swasta), sebenarnya tidak ada masalah. Cuma di sini ibarat kalau jual pisang goreng, ada dua cara, direndam dulu, atau setelah digoreng tambahin butiran garam. Sama-sama pisang goreng, tapi mereka maunya pisang goreng saja tanpa campuran garam," tutupnya.

Sementara itu, saat ini pihaknya tengah mengumpulkan para operator SPBU swasta di kantor Ditjen Migas untuk bernegosiasi ulang demo menemukan titik terang pembelian BBM impor yang terlanjur masuk Indonesia.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Harga BBM Pertamina 2 Januari 2026 Ada yang Turun, Ini Rinciannya!

Nasional
3 hari lalu

Daftar Harga BBM Pertamina 31 Desember 2025, Cek Sebelum Bepergian

Nasional
4 hari lalu

Daftar Harga BBM Pertamina 30 Desember 2025, Lengkap di Seluruh Indonesia

Nasional
5 hari lalu

Daftar Harga BBM Pertamina 29 Desember 2025, Lengkap Pertalite hingga Pertamax

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal