BRISPOT Dorong Kredit Mikro BRI Tumbuh Selektif di Tengah Pandemi Covid-19

Djairan
BRI telah menghadirkan aplikasi yang bisa mempercepat proses pengajuan pinjaman dan penyaluran kredit mikro yakni BRISPOT. (Foto: Istimewa)

Melalui BRISPOT juga para mantri melayani cash pick up untuk setoran pinjaman dan simpanan sehingga nasabah nasabah BRI tidak perlu keluar rumah/tempat usahanya untuk melakukan transaksi penyetoran tunai. Jumlah transaksi  cash pick up yang diproses melalui BRISPOT pada bulan Maret lalu mencapai 571 ribu transaksi dengan nominal Rp 1,2 Triliun.

Perseroan, menurut Supari, akan terus mengembangkan BRISPOT untuk menjadi super app. Harapannya, BRISPOT ke depan tidak hanya dimanfaatkan oleh para Mantri BRI, tetapi juga nasabah (end user) dan juga bersentuhan dengan mitra BRI, agen BRILINK, fintech, peer to peer lending, dan e-commerce.

“Mantri sudah melek teknologi BRISPOT jadi kalau BRISPOT menjadi super app nantinya Mantri yang berjumlah hampir 28 ribu orang di seluruh Indonesia bisa berjualan produk apa saja di platform ini,” kata Supari.  

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Bisnis
3 hari lalu

BRI Beri Bocoran Jadwal Pembagian Dividen Interim, Kapan?

Bisnis
3 hari lalu

BRI Bukukan Laba Bersih Rp41,2 Trilliun hingga Kuartal III 2025

Bisnis
4 hari lalu

BRI Siap Salurkan BLTS Kesra bagi 35 Juta Keluarga untuk Dukung Asta Cita Nasional

Bisnis
5 hari lalu

Guru Ini Dirikan AgenBRILink di Pedalaman Papua, Dorong Inklusi dan Literasi Keuangan bagi Masyarakat

Bisnis
6 hari lalu

Jumbo! BRI Salurkan KUR Rp130,2 Triliun hingga September 2025, Sektor Produksi Jadi Penopang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal