BUMN Kembali Buka Rekrutmen untuk Diaspora Indonesia, Tersedia 135 Lowongan 

Suparjo Ramalan
Kementerian BUMN kembali membuka program Bakti Diaspora bagi warga Indonesia yang berada di luar negeri. Terdapat 135 lowongan yang dibuka 12 perusahaan. (Foto: iNews.id)

Tedi menyebut, pengumuman dan proses rekrutmen dilakukan secara online dengan mengakses laman magentaku.id/diaspora. Magenta (magentaku.id) merupakan platform rekrutmen kerja dan magang di bawah koordinasi Forum Human Capital Indonesia (FHCI).

Adapun, rangkaian program diawali dengan pelaksanaan Pre-Event: Virtual Enhancement Week berupa talk show terkait BUMN dan peluang berkarir di BUMN bagi para diaspora. 

Dibuka juga kesempatan bagi para lulusan Program Doktoral dari luar negeri untuk dapat meningkatkan kapasitas riset di Grup BUMN melalui Program Research for Post-Doctoral Students.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Hangatnya Sambutan Diaspora RI untuk Presiden Prabowo di Korea Selatan

Nasional
3 hari lalu

Program Magang Berbayar Batch 2 Segera Dibuka, Kuota 80.000 untuk Fresh Graduate!

Bisnis
15 hari lalu

Danantara Hemat Uang Rp8,2 Triliun usai Hapus Tantiem Komisaris BUMN

Nasional
16 hari lalu

Bos Danantara soal Hapus Tantiem BUMN: Sorry to Say, Komisaris Kita Terlalu Mahal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal