Delegasi RI Segera Terbang ke AS, Nego Tarif Impor Trump

Dinar Fitra Maghiszha
Menko Perekonomian Airlangga mengumumkan akan mengirim delegasi ke AS demi nego tarif impor Trump (foto: iNews.id/Dinar)

“Indonesia adalah salah satu negara yang mendapat kesempatan pertama untuk diundang ke Washington,” kata dia.

Adapun pemerintah telah menyusun berbagai materi yang akan dibahas dalam forum-forum tersebut. Fokus pembicaraan akan mencakup negosiasi tarif perdagangan, peningkatan investasi, serta isu keuangan dan sektor strategis lainnya.

Terkait materi negosiasi, materi yang diajukan delegasi Indonesia lebih bersifat non-paper, tetapi fokus membahas seputar kebijakan tarif.

“Kami sudah mempersiapkan non-paper yang relatif lengkap, baik itu yang berkait dengan tarif, terkait dengan non-trade measures atau non-tarif barrier, dan juga terkait dengan investasi,” kata Airlangga.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Internasional
6 jam lalu

Gawat! Rusia Siap-Siap Uji Coba Senjata Nuklir

Internasional
6 jam lalu

Putin Tanggapi Serius Rencana Amerika Uji Coba Senjata Nuklir

Internasional
7 jam lalu

Ini Perolehan Suara Zohran Mamdani, Menang Telak di Pilwalkot New York Kalahkan Jagoan Trump

Internasional
22 jam lalu

Trump Ngamuk Para Calon dari Partai Republik Kalah dalam Pilkada AS

Internasional
23 jam lalu

Pesan Zohran Mamdani kepada Trump setelah Menang Pilwalkot New York

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal