Dimulai dari Bisnis Kedai Kopi, Pria Ini Ciptakan Robot Barista Hingga Raup Cuan Rp500 Miliar

Shelma Rachmahyanti
Jeanny Aipassa
CEO sekaligus pendiri Crown Digital, Keith Tan. (Foto: Istimewa)

Dia pun memutuskan untuk membuat robot barista. Setelah mengumpulkan modal dan melakukan berbagai eksperimen, idenya untuk membuat robot barista kemudian direalisasikan melalui kerja sama dengan perusahaan robotika, Techman Robot, yang berbasis di Taiwan, pada 2018.

“Kami memiliki empat toko yang menghadapi krisis tenaga kerja, dan saya berpikir, 'Saya baru saja berinvestasi di perusahaan ini, itu akan tumbuh, itu akan tumbuh lebih dari itu! Jadi, saya memutuskan sudah waktunya untuk benar-benar melihat ke dalam teknologi,” kata Keith Tan, kepada CNBC, Rabu (8/12/2021).

Robot barista itu, diberi nama Ella. Keith Tan pun mendirikan perusahaan rintisan Crown Digital, yang luas memasarkan kopi melalui robot barista Ella yang beroperasi otomatis di kios transparan. 

Robot Barista Ella

Sejak diluncurkan pada 2018, robot barista Ella sudah menghasilkan lebih dari 35 juta dolar Amerika Serikat (AS) atau setara Rp502 miliar.

Robot ini beroperasi sepanjang waktu dan dapat menyajikan hingga 200 cangkir kopi per jam. Jumlah ini empat kali lebih banyak dari kopi yang disajikan oleh barista manusia pada umumnya.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Kuliner
3 bulan lalu

79 Persen Penduduk Suka Ngopi, Kedai Kopi di Indonesia Terus Berkembang

Kuliner
3 bulan lalu

Menjajal Kopi Vietnam Buatan Barista Asing, Ada Rasa Durian!

Megapolitan
3 bulan lalu

Kebakaran Kedai Kopi di Blok M Padam, Tak Ada Korban

Kuliner
4 bulan lalu

Roemah Koffie Tawarkan Cita Rasa Khas Nusantara Lewat Kopi dan Makanan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal