Elon Musk Usulkan Pertarungan dengan Mark Zuckerberg Dilakukan di Arena Gladiator

Jeanny Aipassa
Colosseum, arena gladiator pada zaman pemerintahan Kerajaan Romawi yang kini menjadi tempat bersejarah dan destinasi wisata. (Foto: istimewa)

Namun, Sangiuliano kemudian mengeluarkan pernyataan yang mengesampingkan Colosseum dan tempat bersejarah lainnya di Roma, yang akan dijadikan sebagai lokasi pertarungan Musk dan Zuckerberg. 

Mark Zuckerberg dikabarkan tidak menolak untuk bertarung melawan Elon Musk. Dia bahkan telah menyarankan tanggal 26 Agustus sebagai hari pertarungan keduanya. 

Namun hal itu, nampaknya tidak akan terwujud dalam waktu dekat. Pasalnya, Musk telah membuat cuitan di X mengenai masalah cedera pada bahunya yang membutuhkan operasi kecil dengan masa pemulihan "beberapa bulan".

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Internet
2 tahun lalu

Ditunggu Mark Zuckerberg, Elon Musk Ingin Periksa Leher Sebelum Tentukan Tanggal Duel

Internasional
2 tahun lalu

Ternyata Serius, Duel Elon Musk dan Mark Zuckerberg Akan Disiarkan Langsung

Seleb
8 hari lalu

Viral Billie Eilish Sindir Miliarder Pelit di Ajang Internasional, Netizen Angkat Topi!

Internasional
11 hari lalu

Elon Musk Bisa Hengkang dari Tesla jika Paket Gaji Rp16.611 Triliun Ditolak

Film
1 bulan lalu

Diamuk Elon Musk Dituduh Promosikan Konten LGBTQ, Netflix Rugi Rp250 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal