Erick Thohir Sebut Balik Modal Kereta Cepat Jakarta-Bandung dalam 30-40 Tahun Mendatang

Suparjo Ramalan
Menteri BUMN Erick Thohir sebut balik modal Kereta Cepat Jakarta-Bandung dalam 30-40 tahun mendatang. (Foto: dok iNews)

"Kalau tidak salah Korea itu menggunakan 50 persen APBN-nya di tahun 60, ketika Korea miskin setelah perang, hari ini korea membuktikan dengan pembangunan infrastruktur yang luar biasa dia menjadi negara maju," tuturnya. 

Erick menuturkan, paradigma bisnis di Korea Selatan sama dengan investasi yang dilakukan pemerintah Indonesia saat ini. 

"Kita juga harus melihat perspektifnya sama, infrastruktur itu tentu konteksnya jangka panjang," ucapnya.

Karena itu, Erick optimistis KCJB menjadi proyek yang mendukung penguatan makro ekonomi Tanah Air. Dia juga memastikan setelah KCJB rampung, proyek strategis itu akan dilanjutkan hingga ke Surabaya, Jawa Timur. 

"Kereta cepat ini, saya sudah buat statement harus dilanjutkan sampai Surabaya, ada statement saya, Pak Presiden juga bicara hal yang sama, tapi masalahnya yang ini (Jakarta-Bandung) saja belum selesai, masa lanjut," ujar dia. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Soccer
23 jam lalu

Gagal ke Piala Dunia, Erick Thohir Dapat Pesan Tak Terduga dari Prabowo

Soccer
23 jam lalu

PSSI Sudah Kantongi Lima Calon Pelatih Timnas Indonesia

All Sport
1 hari lalu

Menpora Erick Thohir Desak KOI dan KONI Selesaikan Dualisme Cabor Sebelum Akhir 2025

Soccer
2 hari lalu

Erick Thohir Serukan Dukungan Penuh untuk Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia 2025

Soccer
7 hari lalu

Legenda Persib Dukung Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia, tapi…

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal