Erick Thohir Serukan BUMN dan Anak Perusahaan Tertib Program Jamsostek

Ali Masduki
Menteri BUMN Erick Thohir. (Foto: Istimewa)

Berdasarkan keterangan dari Siaran Pers Kementerian BUMN, terdapat 107 perusahaan BUMN yang beroperasi. Jumlah ini telah mengalami penyusutan dari sebelumnya karena dilakukannya konsolidasi, terutama di bidang farmasi dan asuransi untuk memperkuat sektor keuangan maupun sektor industri.

Surat edaran Menteri BUMN ini menjadi dukungan kuat sekaligus bukti pelaksanaan Inpres ditanggapi serius oleh seluruh stakeholder. 

“Kami berkomitmen untuk selalu mengedepankan perlindungan pekerja menyeluruh agar tercipta rasa aman dan tenang dalam bekerja untuk memastikan pekerja dan keluarganya mencapai kesejahteraan,” tutur Anggoro.

Kepala kantor cabang Surabaya Tanjung Perak, Dhyah Swasti Kusumawardhani menambahkan, akan terus berusaha semaksimal mungkin untuk gencar melakukan sosialisasi program kepada semua perusahaan yang berada diwilayahnya untuk mendaftarkan semua pekerjanya baik pegawai tetap maupun kontrak.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

DPR Soroti Sejumlah BUMN Berpotensi Delisting, Ingatkan Pentingnya Restrukturisasi

Nasional
11 hari lalu

Danantara bakal Bangun 15.000 Rumah untuk Korban Bencana Sumatra, Ditargetkan Rampung 3 Bulan

Bisnis
16 hari lalu

Usai RUPSLB, BSI Resmi jadi Bank BUMN    

Nasional
19 hari lalu

Anggota DPR Harap BUMN Lebih Sehat di 2026: Harus Fokus pada Sektor Terkuat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal