Fakta-fakta Perbandingan Harga Minyak Goreng di Dunia dengan Indonesia

azhfar muhammad
Stok minyak goreng kemasan di ritel modern berlimpah setelah pemerintah mencabut Harga Eceran Tertinggi Rp14.000 per liter. (Foto: MPI/Advenia Elisabeth)

JAKARTA, iNews.id - Dalam tiga bulan terakhir Indonesia dihebohkan dengan kenaikan harga dan kelangkaan minyak goreng di pasaran. Fenomena itu sungguh ironi lantaran Indonesia merupakan negara penghasil kelapa sawit terbesar di dunia.

Awalnya minyak goreng mengalami kenaikan harga, sehingga pemerintah menerapkan Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp14.000 untuk minyak goreng kemasan. Namun, kebijakan itu membuat minyak goreng kemasan menjadi langka alias kosong di ritel modern. 

Anehnya, setelah pemerintah mencabut HET minyak goreng kemasan dan mengembalikannya ke harga sesuai mekanisme pasar, stok di ritel modern berlimpah. 

Minyak goreng kemasan pun memenuhi rak di sejumlah toko ritel modern. Harganya pun menjadi mahal hampir dua kali lipat dari harga HET, yakni sekitar Rp25.000 per liter. 

Lantas, benarkah harga minyak goreng di Indonesia lebih mahal dibandingkan dengan negara lain? Berdasarkan data yang diolah dari berbagai sumber, ternyata harga minyak goreng di Indonesia masih lebih murah dibanding negara lainnya. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Daftar Harga Pangan 5 November: Beras hingga Minyak Goreng Naik, Bawang Turun

Internasional
26 hari lalu

Perang Dagang AS-China Makin Panas, Trump Setop Impor Minyak Goreng

Bisnis
27 hari lalu

Harga Daging hingga Minyak Goreng Naik, Ini Rinciannya!

Bisnis
2 bulan lalu

Perum Bulog Gelontorkan 2.491 Ton Beras SPHP di Jatim, Jaga Pasokan dan Harga

Nasional
2 bulan lalu

Pemerintah Tambah Stimulus Ekonomi, Bansos Migor hingga Insentif Pajak Tiket Pesawat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal