Harga BBM Indonesia Termasuk Murah di Dunia, Bagaimana LPG?

Athika Rahma
Harga BBM Indonesia tergolong murah di dunia yang disebabkan subsidi dari pemerintah. Bagaimana dengan LPG? (Foto: Antara) 

Sementara di negara lain, Per Februari 2022, harga jual LPG di Singapura dipatok sekitar Rp32.000 per kg. Lalu, untuk Filipina sekitar Rp27.000 per kg dan Vietnam sekitar Rp24.000 per kg.

"Untuk Thailand harga LPG Rp10.000 per kg dan Malaysia Rp6.500 per kg, karena harga LPG di kedua negara tersebut saat ini disubsidi oleh pemerintah," kata dia.

Fajriyah menyebut, harga BBM dan LPG di seluruh dunia naik karena peningkatan aktivitas masyarakat dan peningkatan situasi geopolitik Rusia-Ukraina yang menyebabkan berkurangnya supply minyak mentah dunia.

"Secara global, harga BBM dan LPG di Indonesia termasuk yang termurah di dunia karena disubsidi Pemerintah. Selain LPG 3 kg, harga Biosolar dan Pertalite pun dijaga stabil, tidak ada kenaikan," ucapnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Daftar Harga BBM Pertamina 18 Januari 2026, Cek sebelum Bepergian!

Nasional
7 hari lalu

Daftar Harga BBM Pertamina 15 Januari 2026, Lengkap di Seluruh SPBU

Nasional
7 hari lalu

BBM RON 90 ke Atas bakal Dicampur Etanol, Teken Impor Bahan Bakar

Nasional
9 hari lalu

Harga BBM Pertamina 13 Januari 2026 di Seluruh Indonesia Lengkap

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal