Hutama Karya Dapat PMN Rp112,5 Triliun, Dipakai untuk Apa Saja?

Suparjo Ramalan
Hutama Karya gunakan PMN Rp112,5 triliun untuk apa? (ist)

“PMN senilai Rp18,6 triliun akan mengakselerasi pembangunan jalan tol di Sumatera, khususnya penyelesaian JTTS tahap satu, serta melanjutkan pengusahaan pembangunan salah satu ruas JTTS tahap dua,” ujar Adjib, Rabu (24/4/2024).

Untuk merampungkan ruas JTTS tahap satu, 
Hutama Karya mengalokasikan PMN tambahan Rp5,17 triliun. Adapun, JTTS Tahap I meliputi Binjai - Langsa (Seksi Binjai - Pangkalan Brandan), Simpang Indralaya - Muara Enim (Seksi Simpang Indralaya– Prabumulih). 

Kemudian, Kisaran - Indrapura Kuala Tanjung - Parapat (Seksi Kuala Tanjung - Pematang Siantar), Lubuk Linggau - Bengkulu (Seksi Lubuk Linggau - Taba Penanjung) Sigli - Banda Aceh Pekanbaru - Padang (Seksi Sicincin - Padang)Pekanbaru Padang (Seksi Pekanbaru -Koto Kampar).

Sedangkan, Rp13,42 triliun akan dipakai untuk pembangunan ruas jalan Tol Kayu Agung - Palembang - Betung (Seksi Palembang - Betung) sepanjang 69 km yang masuk dalam pembangunan JTTS tahap dua.

“Kelanjutan ruas ini dinilai karena merupakan ruas backbone yang menghubungkan Pelabuhan Bakauheni hingga Jambi, serta berdasarkan Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 7 Tahun 2023,” tutur dia.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
14 jam lalu

DPR Soroti Sejumlah BUMN Berpotensi Delisting, Ingatkan Pentingnya Restrukturisasi

Nasional
4 hari lalu

2,3 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek usai Libur Nataru

Megapolitan
5 hari lalu

Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari 2026, Ini Rinciannya!

Nasional
10 hari lalu

Danantara bakal Bangun 15.000 Rumah untuk Korban Bencana Sumatra, Ditargetkan Rampung 3 Bulan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal