Kemendag Gandeng Asuransi Asei untuk Tingkatkan Ekspor

Iqbal Dwi Purnama
Kemendag gandeng Asuransi Asei untuk tingkatkan ekspor. Foto: Iqbal DP

Kerja sama ini juga diharapkan untuk menjawab tantangan ekspor saat ini di tengah kondisi ekonomi global yang tidak menentu, yang dikhawatirkan mempengaruhi permintaan.

"Tujuan akhirnya untuk meningkatan, mempertahankan momentum ekspor Indonesia baik dalam waktu dekat maupun jangka panjang," ucapnya.

Dalam kesempatan itu, DJPN juga melakukan penandatanganan kontrak ekspor ke beberapa negara dengan total nilai 18,1 juta dolar AS untuk berbagai produk Indonesia. 

"Ada beberapa negara hari ini yang melakukan penandatanganan kontrak, seperti Afrika Selatan, Mesir, Kanada, Meksiko, Filipina, Kolombia, dan Nigeria, totalnya 18,1 juta dolar AS," kata Didi.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Cadangan Devisa RI Naik Jadi 156,5 Miliar Dolar AS per Desember 2025, Ini Penyebabnya

Nasional
6 hari lalu

Sukatmo Padmosukarso Jadi Direktur Eksekutif LPEI, Purbaya Ingin Pembenahan Total

Nasional
23 hari lalu

RI-Eurasia Teken Kesepakatan Perdagangan Bebas, Perluas Pasar Sawit hingga Tekstil

Mobil
24 hari lalu

Penjualan Mobil di Indonesia Turun, Ekspor Justru Naik 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal