Kerja Sama RSPP-Mayo Clinic Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan Indonesia

Jeanny Aipassa
PT Pertamina Bina Medika Indonesia Healthcare Corporation (IHC) atau Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP). (Foto: dok iNews)

Ia mengungkapkan, untuk jangka panjang diperlukan lebih banyak langkah-langkah nyata pemerintah untuk meningkatkan  kualitas dan institusi pendidikan kesehatan di Indonesia.

Dia juga mengusulkan kepada  pemerintah untuk menyelenggarakan program menjaring diaspora sektor kesehatan. Saat ini, banyak warga negara Indonesia (WNI) berstatus sebagai profesional di bidang kesehatan, baik  perawat dokter maupun dokter spesialis yang tinggal di luar negeri.

“Kami berterima kasih, pemerintah sangat peduli pada peningkatan mutu kesehatan, ketersediaan sumber daya manusia di bidang kesehatan, dan institusi pendidikan tenaga kesehatan. Dari hulu ke hilir terus diperbaiki. Ini sangat baik. Kami  di Lippo Group, mengelola SILO dan Fakultas Kedokteran Universitas Pelita Harapan (UPH),” ungkap John.

Sementara itu, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan bahwa rumah sakit di Indonesia harus menjadi  center of excellence (pusat keunggulan), baik di tingkat Asia maupun global.  

“Kerja sama  Mayo Clinic dan bagian dari Indonesia Healthcare Corporation (IHC) menunjukkan keinginan kuat  pemerintah untuk  mendongkrak kualitas kesehatan masyarakat,” kata Menkes belum lama ini.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Megapolitan
2 bulan lalu

Pohon Tumbang Timpa 5 Mobil di Dharmawangsa Jaksel, 1 Orang Tewas

Bisnis
3 bulan lalu

Alfamart Sahabat Posyandu dan Zwitsal Beri Layanan Kesehatan untuk 3.400 Ibu dan Anak

Nasional
6 bulan lalu

Kemhan-Kemenkes Kerja Sama Bangun 14 Rumah Sakit di Daerah Rawan Konflik

Nasional
7 bulan lalu

Prabowo: Orang Kurang Mampu Berhak Dapat Pelayanan Kesehatan Terbaik!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal