Kompak! Ibu dan Anak Ini Sidang Tesis Barengan, Begini Kisahnya

Puti Aini Yasmin
Ibu dan Anak Kompak Lulus Sidang Tesis Barengan (Dok. Unesa)

JAKARTA, iNews.id - Ibu dan anak tentu memiliki hubungan yang sangat dekat, sekalipun di kehidupan kampus. Hal ini yang dibuktikan oleh Ibu bernama Yekti Wulancahyani dan anaknya, Rahadyan Lazuardhi Prasadhana dengan sidang tesis bersama.

Yekti dan Rahadyan diketahui menempuh S2 prodi Pendidikan Luar Sekolah (PLS) di Universitas Negeri Surabaya (Unesa) di kelas yang sama. Mereka pun baru saja dinyatakan lulus dalam sidang tesis pada Senin (28/11) kemarin. 

Menurut Yekti, ia dan putranya memang memiliki kedekatan dan kekompakan dalam menyelesaikan pendidikan S2 ini. Mereka bahkan sering memberi motivasi satu sama lain demi lulus bersama.

"Kita belajarnya bareng. Anak saya tantangannya apa dan saya tantangannya apa, saling sharing dan memotivasi. Sejak itu kami juga komitmen agar bisa lulus bareng. Ya sebagai seorang Ibu, tentu bangga dengan pencapaian ini,” kata dia dikutip dari lama Unesa, Jumat (2/12/2022).

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Ibu Delpedro Histeris dan Pingsan usai Dengar Praperadilan Anaknya Ditolak: Kalian Zalim, Kutuntut di Akhirat!

Buletin
12 hari lalu

Terekam CCTV Rumah Ambruk di Balikpapan, Ibu dan Anak Tewas Tertimpa Reruntuhan

Nasional
2 bulan lalu

Roy Suryo Blak-blakan: Ijazah S2 Gibran Ternyata Setara SMK

Buletin
2 bulan lalu

2 Guru SD di Dairi Raih Beasiswa Program Afirmasi, Wujudkan Impian Kuliah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal