Libur Panjang Idul Adha, Kemenhub Batasi Operasional Angkutan Barang di Jalan Tol

Antara
Ribuan kendaraan mengular beberapa kilometer di ruas Tol Cipali pada hari cuti bersala Hari Raya Idul Adha, Rabu (28/6/2023). (Foto: iNews.id/Irwan)

JAKARTA, iNews.id - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) bekerja sama dengan Korlantas Polri akan membatasi operasional angkutan barang di jalan tol tertentu selama libur panjang Idul Adha.

Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, mengatakan hal itu dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan kendaraan di tol yang diprediksi melampui 65 persen selama libur panjang Idul Adha, terhitung mulai 28 Juni 2023 hingga 2 Juli 2023. 

Jasa Marga memprediksi puncak arus kendaraan keluar Jabotabek melalui tol akan terjadi pada Rabu (28/6/2023), yaitu sebesar 90.000 kendaraan atau naik 65,6 persen dibandingkan 54.000 kendaraan pada hari biasa.

Sedangkan untuk puncak arus kendaraan masuk Jabotabek akan terjadi pada Minggu (2/7/2023). Diperkirakan sebanyak 102.000 kendaraan atau naik 19,8 persen dibandingkan hari normal (82.000 kendaraan).

Untuk mengantisipasi lonjakan kendaraan saat libur panjang Idul Adha, Kemenhub melalui Ditjen Perhubungan Darat bersama Korlantas Polri akan membatasi operasional angkutan barang di ruas tol tertentu. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Biaya Tol Jakarta-Palembang, Pastikan Saldo e-Toll Cukup

Bisnis
7 hari lalu

Jasa Marga Raup Laba Rp2,74 Triliun hingga Kuartal III 2025, Pendapatan Naik 4,83 Persen

Nasional
11 hari lalu

Komisi V DPR Desak Kemenhub Audit Keselamatan Independen Buntut Marak Kereta Anjlok 

Nasional
13 hari lalu

Bikin Posko Pengaduan Proyek Tol CMNP, Warga Penjaringan: Jusuf Hamka Harus Beri Ganti Rugi

Nasional
14 hari lalu

Geger! GNMB Buka Posko Pengaduan Dugaan Kezaliman Tol CMNP Milik Jusuf Hamka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal