Mengenal NFT dan Cara Kerjanya, Bagaimana Cara Menjualnya di OpenSea?

Rilo Pambudi
Batik Semar meluncurkan non fungible token (NFT). (Foto/Ilustrasi: Istimewa)

Bagaimana Cara Kerja NFT?

Cara kerja NFT tidak jauh berbeda dengan transaksi digital pada umumnya. NFT diperjualbelikan di pasar digital seperti OpenSea, Rarible, hingga CryptoPunks. 

Adapun mata uang yang digunakan biasanya adalah dollar dan ETH atau ethereum. Sementara objek digital yang bisa diperjualbelikan biasanya dapat berupa karya seni, stiker, GIF. Bisa pula avatar virtual persona dalam video game, musik, tweet, hingga video atau potongan video kejadian peristiwa tertentu seperti olahraga dan lainnya.

Karya yang sudah berbentuk NFT, versi aslinya biasanya hanya bisa dimiliki oleh satu orang. Hal itu karena karya tersebut sudah dilengkapi dengan sertifikat kepemilikan digital yang tunggal dan sudah tersimpan di dalam blockchain.

Editor : Maria Christina
Artikel Terkait
Nasional
13 hari lalu

Paradigma Nilai Baru: Kripto, Energi, dan Masa Depan Ekonomi yang Berkelanjutan

Nasional
19 hari lalu

Penipu Berkedok Trading Kripto Ngaku Profesor dari AS, Singgung Pasar Saham bakal Runtuh

Internet
27 hari lalu

Sistem Keuangan Digital Kripto Bergejolak, Bagaimana Keamanannya?

Makro
28 hari lalu

Pajak Kripto hingga Pinjol Tembus Rp42,53 Triliun per September 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal