Pabrik Perakit iPhone Mau Pindah ke Indonesia, Ini Kata Menko Luhut

Rully Ramli
Menteri Koordinator bidang Kemaritiman, Luhut Panjaitan. (Foto: iNews.id/Rully Ramli)

"Dia ragu-ragu invest karena takut masalah izin-mengizin. Terus saya jawab, semua izin kita urusin, pokoknya kamu investasi di sini, sepanjang kamu ikutin semua aturan-aturan yang ada, supaya jangan ada persulit, lalu sogok menyogok, tangkap KPK lagi," tutur Luhut.

Mantan Duta Besar RI untuk Singapura berharap perusahaan tersebut bisa segera berinvestasi awal tahun depan. Dia menyebut, Pegatron bukan satu-satunya perusahaan yang akan ditarik pemerintah untuk berinvestasi akibat perang dagang AS-China.

"Kita memang dorong orang-orang yang mau relokasi industrinya terutama semi konduktor, HP, elektronik ke Indonesia," ujarnya.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Nasional
18 hari lalu

Prabowo Ingatkan Dukung Investasi Asing di RI: Jangan Ada yang Ganggu!

Internasional
1 bulan lalu

Minyak Goreng Jadi Senjata Baru Trump Lawan China

Internasional
1 bulan lalu

Perang Dagang AS-China Makin Panas, Trump Setop Impor Minyak Goreng

Internasional
1 bulan lalu

Diancam Tarif 100% oleh Trump, China: Kami Tidak Takut!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal