Pegadaian Buka Lowongan Kerja untuk IT, Simak Formasinya

Anindita Trinoviana
Lowongan kerja Pegadaian. (Foto: dok Pegadaian)

Specialist Business Core

Deskripsi Pekerjaan:

Specialist pada Departemen Aplikasi Bisnis bertanggung jawab pada pengembangan Aplikasi Bisnis Produk Pegadaian terkait dengan lead capability team developer, Quality Deliverable dan Flow Proses Bisnis Produk.

Untuk mengetahui informasi detail dan kualifikasi tentang  lowongan pekerjaan di Pegadaian, para pencari kerja dapat membuka website https://www.pegadaian.co.id/karir dan langsung mengirim persyaratan melamar pekerjaan paling lambat 19 Januari 2025.

Para pencari kerja diminta waspada dengan iklan lowongan pekerjaan palsu yang mengatasnamakan PT Pegadaian. Informasi lowongan pekerjaan yang resmi, hanya dapat anda temukan di website resmi perusahaan. 
Pelamar pekerjaan di Pegadaian tidak dipungut biaya alias gratis. 

Yuk wujudkan mimpi kamu, untuk bersatu tumbuh bersama sebagai karyawan PT Pegadaian.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Bisnis
3 hari lalu

Ritel dan UMKM Bersanding, Aprindo Tegaskan Komitmen Tumbuh Bersama

Bisnis
4 hari lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Bisnis
5 hari lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Bisnis
5 hari lalu

Bank Mandiri Perkuat Komitmen ESG lewat Kinerja Keberlanjutan yang Solid

Bisnis
6 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal