Pemerintah Resmi Alihkan 5 Saham Minoritas ke PPA

Hafid Fuad
Menteri BUMN, Erick Thohir. (Foto: Ant)

Saat ini, PPA bersama Danareksa tengah bertransformasi menuju NAMCO di mana PPA berfokus kepada tiga pilar bisnis utama, yaitu restrukturisasi dan revitalisasi perusahaan BUMN Titip Kelola, pengelolaan NPL perbankan, serta solusi inovatif dan efektif special situations fund (SSF).

Adapun komposisi kepemilikan saham minoritas yang diserahkan kepada PPA sebagai berikut:

1. PT Indosat Tbk dengan jumlah saham 776.625.000, porsi kepemilikan 14,29%, dan jenis saham Seri B. 

2. PT Bank KB Bukopin Tbk dengan jumlah saham 1.038.968.631 memiliki porsi 3,18% dan jenis saham Seri A dan Seri B.

3 PT Prasadha Pamunah Limbah Industri dengan jumlah saham 50, dan memiliki porsi
5,00%.

4.PT Socfin Indonesia dengan jumlah saham 5.000, memilki porsi 10,00%, dengan jenis Seri B, Seri C, dan Seri D.

5. PT Kawasan Industri Lampung, dengan jumlah saham 1.762.087, memiliki porsi
20,36%.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
5 tahun lalu

Jadi Buruan Investor, Market Cap Emiten BUMN Tembus Rp1.733 Triliun

Keuangan
13 jam lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Melemah ke 8.951, Nilai Transaksi Tembus Rp31,6 Triliun

Keuangan
2 hari lalu

303 Saham Menguat, IHSG Hari Ini Dibuka di Zona Hijau

Keuangan
4 hari lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Menguat ke 9.134, Nilai Transaksi Tembus Rp25,57 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal