Pertamina Gaet Grab untuk Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia

Suparjo Ramalan
Pertamina gaet Grab untuk perkuat ekosistem kendaraan listrik di Indonesia. (Foto: dok iNews)

Di lain sisi, Grab menjadi super app di Asia yang menyediakan layanan transportasi dan pengiriman. Beberapa lini bisnis Grab telah memanfaatkan kendaraan listrik, antara lain GrabCar, GrabBike, dan GrabFood dengan armada mobil, motor, dan sepeda listrik. 

Director of Business Jabodetabek Grab Indonesia Iki Sari Dewi menuturkan, perusahaan telah mengoperasikan lebih dari 8.500 kendaraan listrik di Indonesia sebagai bagian dari komitmen mendukung Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB).

“Grab memiliki komitmen yang sama dengan mitra-mitra strategisnya, Pertamina Power Indonesia (Pertamina NRE) dan Patra Niaga, dalam mengembangkan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia. Sebagai penyedia layanan transportasi, Grab siap membagikan pengalaman dan membuka akses ke pasar terkait pengoperasian armada kendaraan listrik," tuturnya. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Daftar Harga BBM Pertamina 3 Januari 2026, Lengkap Pertalite hingga Pertamax

Nasional
1 hari lalu

Harga BBM Pertamina 2 Januari 2026 Ada yang Turun, Ini Rinciannya!

Nasional
2 hari lalu

Daftar Harga BBM Pertamina Terkini di SPBU Seluruh Indonesia

Nasional
2 hari lalu

Resmi! Harga BBM Nonsubsidi Pertamina Turun per 1 Januari 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal