PP Properti Jual Saham di Menara Maritim kepada Anak Usaha Pelindo II

Aditya Pratama
Logo PT PP Properti Tbk

Selain itu, hasil penjualan saham itu juga akan digunakan untuk mengalokasikan investasi pada proyek baru dengan menggunakan dana hasil pengalihan saham yang dapat membantu arus kas perusahaan secara konsolidasi dan sangat membantu dalam mengelola kas secara lebih leluasa untuk mendukung rencana kerja yang telah ditetapkan.

Dilihat melalui RTI, saham PPRO mengalami penurunan sebesar 10,13 persen dalam satu bulan terakhir dan dalam tiga bulan terakhir turun 32,38 persen.

Frekuensi perdagangan saham PPRO per Senin (19/4/2021) mencapai 2.509 kali dengan 95 juta lembar saham diperdagangkan dan nilai transaksi mencapai Rp6,91 miliar. Price Earning Ratio (PER) 49,18 dan Market Cap sebesar Rp4,38 triliun.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
2 jam lalu

MNC Sekuritas dan CGS International Sekuritas Tawarkan Waran Terstruktur Seri 10

Keuangan
2 hari lalu

IHSG Sepekan Menguat 2,83 Persen ke 8.394, Tembus Rekor Tertinggi!

Keuangan
4 hari lalu

Resmi Listing di BEI, Harga Saham PJHB Tembus ARA

Keuangan
4 hari lalu

IHSG Hari Ini Dibuka di Zona Hijau, Nilai Transaksi Sentuh Rp1,4 Triliun

Keuangan
5 hari lalu

IHSG Hari Ini Dibuka Melemah, RISE-IPAC Pimpin Top Losers

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal