Produsen Mobil Listrik China Ini Bakal Rekrut 4.000 Karyawan untuk Perluas Pasar

Aditya Pratama
Produsen mobil listrik China, Xpeng akan merekrut 4.000 orang tahun ini untuk bertahan dalam persaingan pasar otomotif terbesar di dunia. (Foto: Reuters)

Sementara itu Nio, produsen kendaraan listrik China lainnya, mengatakan pada bulan November 2023 bahwa pihaknya akan memangkas tenaga kerjanya sebesar 10 persen untuk meningkatkan efisiensi di tengah meningkatnya persaingan.

“Tahun ini adalah tahun ke-10 Xpeng. Kinerja kita harus lebih dari dua kali lipat,” kata Xiaopeng.

Menghadapi permintaan yang lebih lemah di dalam negeri, produsen mobil di China memandang ekspor sebagai kekuatan pendorong pertumbuhan. Namun meningkatnya pengaruh China sebagai eksportir kendaraan menyebabkan perselisihan di luar negeri.

Kementerian Perdagangan China mengatakan awal bulan ini bahwa mereka akan mendorong industri kendaraan energi baru untuk menanggapi pembatasan perdagangan luar negeri dan bekerja sama dengan perusahaan-perusahaan luar negeri, di tengah penyelidikan Eropa terhadap subsidi China untuk sektor tersebut.

Volkswagen mengatakan pada bulan Juli bahwa mereka akan menginvestasikan sekitar 700 juta dolar AS di Xpeng dan membeli 4,99 persen saham perusahaan tersebut.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Belanja
5 jam lalu

Digitalisasi Operasional Bantu E-Commerce Tumbuh Lebih Tangguh, Ini Alasannya! 

Mobil
9 jam lalu

Apakah Pajak Mobil Hybrid Lebih Mahal daripada Mobil Listrik? Ini Penjelasannya

Mobil
9 jam lalu

Insentif Mobil Listrik Berakhir 2026, Dealer Diserbu Pembeli

Mobil
10 jam lalu

Menjajal Chery J6T di Jalan Off-Road: Tenaga Impresif dan Suspensi Premium

Telco
2 hari lalu

Komdigi Dorong Industri Telekomunikasi Libatkan AI sebagai Kompetensi Inti

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal