PT Pegadaian Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan IT, Ini Posisi dan Persyaratannya

Anindita Trinoviana
PT Pegadaian membuka lowongan pekerjaan bagi para lulusan S1 yang tertarik bekerja di bidang IT. (Foto: dok Pegadaian)

2. Officer Integrasi Aplikasi 

Deskripsi Pekerjaan:

- Bertanggung jawab dalam pengembangan dan perancangan Platform Teknologi Aplikasi Middleware Pegadaian, baik dalam sisi lead team, capability, dan Deliverables.

- Menguasai bahasa pemrograman dan framework yang lazim digunakan dalam pengembangan aplikasi Middleware.

- Menguasai dan memahami RDBMS populer seperti MySQL, PostGresQL, IBM DB2 dan database NoSQL.

- Menguasai tools pengembangan dan modernisasi Aplikasi di Pegadaian.

3. Officer IT Business Analyst 

Deskripsi Pekerjaan:

- Bertanggung jawab pada proses Analisa Kebutuhan User Bisnis (Business Requirement) ke dalam spesifikasi teknis dan memastikan bahwa implementasi memenuhi spesifikasi dan standar kualitas sesuai kebutuhan bisnis.

- Bertanggung jawab sebagai Business Analyst/System Analyst/Project Management.

4. Officer Aplikasi Bisnis

Deskripsi Pekerjaan:

- Mampu mengembangkan lead capability team developer, Quality Deliverable dan Flow Proses Bisnis Perusahaan.

- Mempunyai skill membangun aplikasi berbasis API dan Services untuk finansial transaksi.

- Paham RDBMS (PostgreSQL, MySQL) dan menguasai pemrograman Java dengan framework Spring (Spring Boot) atau yang lain seperti Go Lang.

Batas akhir periode melamar pekerjaan dari 19 April hingga 22 April 2024. Untuk mengetahui informasi lengkap terkait lowongan pekerjaan di Pegadaian, para pencari kerja dapat membuka website https://www.pegadaian.co.id/karir dan klik link posisinya untuk apply.  

Yuk wujudkan mimpimu, untuk bersatu tumbuh bersama sebagai Karyawan PT Pegadaian.

Editor : Anindita Trinoviana
Artikel Terkait
Bisnis
22 jam lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Bisnis
2 hari lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Bisnis
2 hari lalu

Bank Mandiri Perkuat Komitmen ESG lewat Kinerja Keberlanjutan yang Solid

Bisnis
3 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Keuangan
2 hari lalu

SPayLater Dukung Pertumbuhan Inklusi Keuangan Digital di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal